×

Gejala Dan Pencegahan Penyakit Flek Paru-paru Pada Anak

Bagikan Artikel :

Batuk merupakan salah penyakit yang sangat mengganggu anak-anak dan termasuk masalah kesehatan yang dapat mengganggu  kenyamana serta tumbuh kembang anak. Kalo dilihat secara teliti batuk bukanlah merupakan suatu penyakit akan tetapi kondisi se[erti ini merupakan salah satu gejala dari penyakit lain yang mengakibatkan reaksi terhadap si penderitanya menjadi batuk-batuk. Nah maka dari itu kondisi dengan kesehatan dengan gejala seperti batuk ini tidak bisa dibiarkan karena jika terus di biarkan akan dapat berisiko menjadi penyakit yang labih serius terutama jika kondisi seperti ini terjai pada anak-anak dan salah satu penyakit dengan gejala batuk tersebut adalah flek paru-paru


Ada beberapa jenis penyakit yang disebabkan oleh pneyakit flek paru-paru dan hal ini harus di waspadai, beberpaa diantaranya adalah :

  • Bronkhitis, yaitu penyakit yang dapat terjadi ketika terdapat peradangan pada saluran udara atau pernafasan yang dapat dirasakan apabila menghirupa udara yang dapat mengakibatkan tubuh merespon dengan batuk-batuk. 
  • Pneumonia, penyakit ini dapat ditandai dengan kondisi flek pada paru-paru ketika di rontgen, biasanya  penyakit seperti ini disebabkan oleh bakteri streptococus, virus dan jamur.
  • TBC paru-paru, yang merupakan penyakit infeksi akut ataupun kronis dengan disebabkan infeksi bakteri mycrobacterium tuberkulosis melalui penularan orang dewasa pengidap TBC.

Untuk penanganannya mengenai flek paru-paru, supaya tidak terjadi keterlambatan penanganan, harus dipastikan mengnali gejala awal dari flek paru-paru seperti berikut ini :

  • Adanya pembesaran kelenjar pada leher
  • Demam dalam waktu lama
  • Batuk terus menerus lebih dari tiga minggu
  • Keluar keringat di malam hari
  • Badan semakin kurus dan nafsu makan hilang
  • Nyeri pada dada dan sesak nafas

LANGKAH PENCEGAHAN PENYAKIT FLEK PARU-PARU PADA ANAK :

Related Posts :

    Dari lima gejala diatas yang diderita anak anda hendakanya sebagai orang kita harus sigap dalam mengatasinya dan apabila hal itu terjadi lakukan tindakan pencegahan dan pengobatan serta periksakan ke dokter anda agar dapat lebih spesifik dalam mengenali penyakit anak agar tidak terjadi kondisi yang lebih parah yang akan terjadi pada anak anda.

    Ya, mencegah memang lebih baik daripada mengobati, terutama dalam hal mencegah penyakit flek paru-paru atau penyakit TB yang terjadi pada anak yang seharusnya kita waspadai dan untuk mencegahnya dapat dilakukan beberapa hal berikut ini :

    • Hindari asap rokok
    • Hindari kemacetan yang membuat penderita terpapar asap kendaraan
    • Hindari udara dingin dan lembab, pastikan udara segar masuk ke kamar tidur
    • Jaga pla makan yang baik
    • Jemur bantal dan kasur setiap pagi hari
    • Lakukan imunisasi BCG ketika bayi berusia 3-14 bulan
    • Tutup mulut dengan masker saat keluar rumah
    • Ventilasi ruangan yang baik, karena kuman TBC mudah menyebar dalam ruangan kecil dan tertutup

    About : Citra Dewi Amd. Keb

    Citra Dewi Amd. Keb

    Bidan Citra Dewi Am.Keb merupakan alumnus Stikes Jenderal Achmad Yani Cimahi angkatan 2016 yang lahir pada 15 juni 1995. Aktif sebagai Interactive Medical Advisor di www.curhatbidan.com. Bagi saya menjadi seorang bidan adalah pekerjaan mulia yang memberikan pelayanan dengan hati nurani. Bidan berperan dalam luang lingkup kesehatan dasar masyarakat. Mulai dari bayi, remaja, pasangan usia subur sampai lanjut usia. Saya berharap mampu memberikan pelayanan kesehatan keluarga anda.

    Untuk konsultasi via WhatsApp klik disini :

  • Bagikan Artikel :

    Terkahir Di Edit : May 24, 2016

    Pertanyaan Pengunjung :

    Air susu

  • Oleh : Sarah Vilo
  • 2 tahun, 9 bulan yang lalu

    Ini aku bbrp bulan lalu kedatangan tamte aku ka eh dia nitipin babynya ke aku, dan singkat cerita babynya skrg aku yg urus kak, dan tiap malem kadang rewel itu aku bingung kak, terus ntah knp aku jd saking bingungnya aku kasi puting susu aku ka dan keterusan tiap malam akhirnya akhir2 ini kluar asi dr puting aku ka, ☹️itu asi bukan ya kak?

  • Oleh : Sarah Vilo
  • hamil pasca operasi kehamilan ektopik

  • Oleh : Lusi
  • 7 tahun, 7 bulan yang lalu

    Selamat sore buk,,
    saya mau tanya seputar kehamilan pasca operasi kehamilan ektopik di saluran tuba….pada bulan maret saya mengalami kehamilan ektopik,umur janin sudah 2 bulan,kemudian dokter menyarankan agar saya melakukan operasi karena KE sudah hampir pecah…jadi saya dan suami memutuskan untuk melakukan operasi pada bulan maret lalu…dokter menyarankan pasca operasi 3 bulan untuk melakukan hidrotubasi…tapi saya belum melakukannya meskipun sekarang sudah 3 bulan pasca operasi…yang ingin saya tanyakan,apakah saya bisa langsung program hamil aja tanpa hidrotubasi???mengingat keadaan keuangan dan rasa ketakutan saya terhadap efek samping dari hidrotubasi…mohon pencerahannya

    Perut gaenak

  • Oleh : Reska Siti
  • 4 tahun, 1 bulan yang lalu

    Perut saya bagian bawahnya mengeras sering sendawa sering kentut terus sering keram gitu di area perut atas dan bawah dan biasa nya kalo mau tiba menstruasi suka keputihan atau keluar lendir bening tapi sekarang kok jadi gaada ini tanda kehamilan apa begah disebabkan makanan?

  • Oleh : Reska Siti
  • Ejakulasi terlalu cepat

  • Oleh : Aldi Ferdian
  • 5 tahun, 7 bulan yang lalu

    Bu, aku mau tanya. Umur saya 22 tahun. Bu, saya merasa kalau saya mengalami ejakulasi dini. Saya merasa kalau saya mengalami ini karena sering melakukan onani. Ingin rasanya berhenti, tapi sangat sulit.

    Baru onani sebentar, saya sudah ejakulasi dengan cepat. Yang saya khawatirkan, bila nanti saya menikah, saya takut tidak bisa melakukan hubungan seks yang lama dengan pasangan saya. Dan juga setelah saya melakukan onani, saya merasa sangat lemas sekali. Seperti ingin pingsan.

    Apakah menurut ibu, saya mengalami gangguan yang parah?

    gatal gatal saat hamil

  • Oleh : heidi8931881
  • 8 tahun yang lalu

    selamat pagi bu bidan, saya mau tanya tentang penyebab dan cara menghilangkan gatal yang berlebihan saat hamil itu bagaimana yah ? gatal yang timbul itu terlalu mengganggu dan saya merasa lebih nyaman pada saat gatal itu langsung di garuk tapi kalo kelamaan di garuk badan saya gampang terluka. itu saja bu, ditunggu jawabannya.

    Tanya Bidan