×

Disentri

Bagikan Artikel :

Home Diskusi Disentri

1 balasan, 7 tahun yang lalu

Viewing 1 reply thread
  • Author
    Posts
    • #153
    • Mocil Ngocol

Cara mengatasi disentri dok

  • #496
  • Citra Dewi Amd. Keb
  • selamat siang Hasya, terimakasi telah peduli dengan kesehatan dan berkonsulatasikanya kepada kami.
    baik Hasya, Berikut beberapa bentuk penanganan pada penyakit disentri :

    1. Pemberian oralit
    Oralit diperlukan guna mencegah terjadinya dehidrasi pada penderita gejala penyakit disentri. Terlebih jika penderita mengalami muntah dan buang air besar berkali kali.

    2. Pemberian Obat antibiotik
    Obat antibiotik bisa jadi diberikan oleh dokter guna membasmi penyebab penyakit disentri. Pengobatan biasanya diberikan setelah hasil tes lab keluar guna mengetahui penyebab penyakit. Namun jika penderita menunjukkan gejala penyakit disentri yang akut, pengobatan biasanya diberikan terlebih dulu sampai hasil tes lab keluar.
    Namun sebaiknya jika terkena penyakit disentri segera hubungi dokter untuk diberikan penanganan

    semoga jawabanya bermanfaat, kami tunggu konsultasi selanjutnya..

    Viewing 1 reply thread
    Log In

    Bagikan Artikel :

    Tanya Bidan