×

Kakek Dan Nenek, Please Hindari Ini….

Bagikan Artikel :

Kakek Dan Nenek, Please Hindari Ini....

Jangan jengkel sama orang tua ya Bun kalau mereka lebih perhatian dan protektif kepada anak kita di banding dengan diri kita sendiri. Tentunya ini semua merupakan bentuk kasih sayang kakek dan nenek kepada cucunya.

Terkadang ada bentuk kasih sayang dari orang tua kita kepada cucunya yang seharusnya tidak diberikan karena adanya perkembangan teknologi dan ilmu pengetahuan semakin banyak yang akhirnya hal-hal yang ada di zaman dulu sudah tidak disarankan untuk dilakukan sekarang.

Berikut adalah yang biasanya para Kakek dan Nenek sarankan, kita sebagai anak yang sudah menjadi orang tua tentu juga harus memperbanyak ilmu pengetahuan dan bisa menjelaskan kepada mereka bahwa hal itu tidak disarankan.

Apa Saja Itu ?

  1. Memberikan cucu makan di bawah usia 6 bulan
  2. Memakaikan bedak tabor pada cucu yang baru saja lahir
  3. Memberikan madu pada cucu di bawah usia 1 tahun
  4. Menyarankan pemakaian baby walkers
  5. Menyusun terlalu banyak bantal dan selimut di tempat tidur cucu
  6. Memberikan kopi saat cucu demam, karena dianggap bisa mencegah kejang
  7. Merokok dekat cucu atau langsung gendong cucu sehabis merokok
  8. Membedong cucu terlalu ketat
  9. Ndusel-ndusel cucu saat sedang flu
  10. Bilang “bayinya jangan digendong terus nanti bau tangan”
  11. Menawarkan susu formula saat si Ibu berusaha member ASI
  12. Menyarankan untuk membuang kolostrum (ASI pertama) pada anak
  13. Menaburkan racikan dapur/menyimpan logam pada talipusat

Semoga segala mitos dan tradisi itu berhenti di generasi baby boomers (orang tua kita) ya, jadikan pembelajaran, untuk kita apabila menjadi kakek dan nenek harus lebih smart dan update sama ilmu parenting dan kesehatan anak biar bisa support anak dan cucu kita dengan baik dan benar.

Mengapa Nenek Lebih Sayang Cucu?

Gen adalah unit sifat warisan yang tersimpan dalam DNA. Menurut studi genetika, seorang oma mewariskan seperempat DNA mereka kepada cucunya. Kita mewarisi gen kakek nenek kita, tapi menurut ilmuwan gen nenek dari pihak ibu lebih banyak mempengaruhi.

Nenek dari pihak ibu memiliki ikatan yang lebih kuat dengan cucu dibanding antara kakek dan cucu karena nenek yang melahirkan ibu dan ibu melahirkan kita. Dibanyak keluarga, nenek dari pihak ibu punya bawaan untuk merasa lebih bertanggung jawab atas cucu mereka.

Itulah alasan mengapa banyak nenek banyak menghabiskan waktu dan perhatianya kepada cucu-cucu mereka. Ini bukan semata alasan psikologis, melainkan juga genetis.

Related Posts :

    About : Citra Dewi Amd. Keb

    Citra Dewi Amd. Keb

    Bidan Citra Dewi Am.Keb merupakan alumnus Stikes Jenderal Achmad Yani Cimahi angkatan 2016 yang lahir pada 15 juni 1995. Aktif sebagai Interactive Medical Advisor di www.curhatbidan.com. Bagi saya menjadi seorang bidan adalah pekerjaan mulia yang memberikan pelayanan dengan hati nurani. Bidan berperan dalam luang lingkup kesehatan dasar masyarakat. Mulai dari bayi, remaja, pasangan usia subur sampai lanjut usia. Saya berharap mampu memberikan pelayanan kesehatan keluarga anda.

    Untuk konsultasi via WhatsApp klik disini :

  • Bagikan Artikel :

    Terkahir Di Edit : January 8, 2020

    Pertanyaan Pengunjung :

    Vagina

  • Oleh : Yuni Atikha
  • 2 tahun, 3 bulan yang lalu

    Kenapa ada daging merah” di dalam vagina ya dok?

  • Oleh : Yuni Atikha
  • telat haid

  • Oleh : ursulakimmel80
  • 6 tahun, 5 bulan yang lalu

    kenapa ya saya telat haid 1 minggu, memang sih 5 bulan kebelakang haid saya sempat tidak teratur, suka mundur. tapi 3 bulan kebelakang sempat teratur dan sekarang tidak teratur lagi. udah di tespek juga cuma 1 garis, takut kenapa-napa 🙁

    Ciri ciri ke guguran

  • Oleh : wildalaughlin5
  • 6 tahun, 7 bulan yang lalu

    Dok apa bisa orng yg hamil baru 20 hari bisa keguguran.
    Dan apa saja ciri² keguguran tersebut dok .apa yg kluar pada saat keguguran hamil 20 hari apakah hanya drh yg kluar / sdh bentuk dok

    Terlambt haid di tespek negatif

  • Oleh : Elpi Hadia
  • 3 tahun, 3 bulan yang lalu

    Terlmbt haid lima bulan trus keluar darah haid setelh lima bulan

  • Oleh : Elpi Hadia
  • Penyebab menstruasi dua kali dalam sebulan

  • Oleh : frenni franita
  • 7 tahun, 2 bulan yang lalu

    Selamat pagi bu bidan saya mau bertanya, saya siska umur 26 tahun sudah beberapa bulan ini saya mengalami mentsruasi dua kali dalam sebulan apakah itu normal. Dan apa penyebab menstruasi terjadi dua kali dalam sebulan? mohon penjelasannya trims

    Tanya Bidan